Tentang PPID PERUM PERUMNAS
Layanan ini merupakan layanan online bagi pemohon informasi publik sebagai bentuk komitmen Perum Perumnas untuk memenuhi amanat Undang-Undang Nomor 14 tahun 2008 tentang keterbukaan informasi publik.